Home » » Pekalongan Community: Manfaat Kacang Almon Untuk Kesehatan dan Kecantikan Tubuh

Pekalongan Community: Manfaat Kacang Almon Untuk Kesehatan dan Kecantikan Tubuh

Written By Harga Dari on Sabtu, 06 Juli 2013 | 4:15:00 PM

Changes are afoot at Blogtrottr!
By popular request, we're bringing in paid plans with some cool new features (and more on the way). You can read all about it in our blog post.
Pekalongan Community
Pekalongan | Ini Bukan Maincit.net , Ini Bukan E991 apalagi Toyibg.blogspot.com | Pekalongan Community membagikan Cheat PointBlank Free Terbaru, Cheat Crossfire Free Terbaru , Cheat DragonNest Free Terbaru, Cheat Cabal Online Free Terbaru, Cheat Ninja Saga Terbaru , Dan Membagikan Semua Hal Hal Unik , Lucu , Aneh , ANgker , fantastic , Wow , Paling Di Dunia Secara Terbaca dan GARTIS | www.pekalongan-community.com
thumbnail Manfaat Kacang Almon Untuk Kesehatan dan Kecantikan Tubuh
Jul 6th 2013, 09:15, by Pekalongan Community



Kacang Almond ternyata bukan hanya lezat disantap sebagai teman es krim atau campuran adonan kue. Dalam berbagai penelitian menyebutkan bahwa jenis kacang-kacangan dengan nama latin (Prunus dulcis) ini memiliki manfaat yang melimpah. 
1. Meningkatkan aliran darah : dalam banyak penelitian menyebutkan almond mengandung  vitamin E, lemak tak jenuh, magnesium, dan antioksidan yang membantu dalam peningkatan aliran darah. Rutin mengkonsumsi almond juga membantu kesehatan organ hati Anda. 
2. Melangsingkan tubuh : studi yang dipublikasian di International Journal of Obesity mengungkapkan, mengkonsumsi segenggam almond sehari, bersamaan dengan diet sehat, bisa membantu membakar lemak sebanyak 18 persen dibanding mereka yang hanya membatasi menu harian. 
3. Pelembap alami : minyak murni yang dihasilkan almond merupakan pelembap alami yang menjaga kulit dari dari kekeringan. Minyak almond ini secara alami memberikan makanan dan mengembalikan sel kulit yang mati. 
4. Penguat rambut : minyak yang terkandung pada almond juga berperan ampuh dalam mengobati kerontokan dan meningkatkan pertumbuhan rambut. 
5. Sahabat penyakit jantung : studi yang dilakukan oleh Mayo Clinik, kacang yang biasa dijadikan teman hidangan cokelat ini dipercaya dapat menurunkan kadar kolesterol LDL hingga 12 persen.

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Harga Dari - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger